Tutorial Java - Membuat Program Penghitung Jari-Jari Lingkaran
Membuat program menghitung lingkaran
Untuk membuat program
lingkaran, dibutuhkan rumus keliling dan luas lingkaran.
Keliling Lingkaran
|
= 2 × π × r
|
[m]
|
|
Luas Lingkaran
|
= π × r²
|
[m²]
|
Ketikkan perintah
berikut:
Penjelasan kode:
Double-> Tipe data
yang bisa membaca pecahan.
nextDouble()->
untuk pembacaan Scanner bertipe data double.
intValue() -> untuk
menghilangkan koma pada angka.
* -> operator perkalian.
Math.PI -> penggunaan
π di java.
Pow(radius, 2.0) -> untuk
perpangkatan.
Inilah output yang tampil. Disini sebagai contoh dimasukkan angka 19. Maka
muncul keliling dan luas lingkaran.
Komentar
Posting Komentar